Pordasi Gelar Atjeh Fundurance di Aceh Besar

April 25, 2024 - 22:27
Pordasi Gelar Atjeh Fundurance di Aceh Besar. (Foto: Brosur even)
1 dari 2 halaman

HABADAILY.COM - Persatuan Olahraga Berkuda Seluruh Indonesia (Pordasi) Aceh akan menggelar acara Atjeh Fundurance pada hari Minggu, 28 April 2024 di Riting Stabel Dayah Mampam, Kecamatan Leupung, Aceh Besar, Aceh.

Acara ini terbuka untuk umum dan dapat diikuti oleh siapa saja yang memiliki minat terhadap olahraga berkuda.

Pendaftaran dibuka mulai tanggal 19 hingga 25 April 2024.

Persyaratan Peserta:

- Minimal berusia 8 tahun
- Membawa kuda sendiri atau menyewa kuda yang disediakan panitia
- Memiliki kemampuan berkuda yang baik
- Mendapatkan rekomendasi dari pelatih berkuda
- Membawa surat keterangan sehat dari dokter

© 2025 PT Haba Inter Media | All rights reserved.